Download Rufus Terbaru Gratis – Rufus adalah sebuah software yang dapat digunakan untuk membuat bootable flashdisk dengan sangat mudah dan cepat sehingga anda bisa menginstall windows menggunakan flashdisk yang tergolong proses installnya lebih cepat dibandingkan menggunakan kaset.
Menginstall windows merupakan suatu hal yang biasa dilakukan, namun apabila laptop atau komputer anda tidak memiliki DVD Rom atau mungkin DVD Romnya rusak tentu anda tidak akan bisa menggunakannya untuk menginstall windows ketika ingin install ulang. Namun sahabat tidak perlu khawatir karena untuk menginstall windows anda bisa menggunakan flashdisk sebagai pengganti kaset karena selain lebih simple, proses install juga lebih cepat karena laptop atau komputer lebih cepat dalam membaca flashdisk dibandingkan kaset DVD, selain itu juga anda tidak perlu khawatir dengan flashdisk anda karena anda cukup memformat flashdisk tersebut jika ingin ingin dijadikan tempat penyimpanan file lagi.
Rufus adalah software ringan yang memiliki kapasitas yang sangat kecil namun memiliki fungsi yang sangat bagus dan bahkan di klaim sebagai software pembuat bootable USB yang terbaik dan tercepat dalam pembuatan bootable USB, oleh karena itu silahkan download Rufus terbaru v3.0 Build 1304 Final untuk membuat bootble flashdisk yang dapat digunakan untuk menginstall windows di laptop atau komputer.
New in This Version :- UI redesign to follow the flow of user operations
- Drop XP and Vista platform support
- Switch all downloads to SSL
- Add ARM64 support for UEFI:NTFS.
- Create USB installation media from bootable ISOs (Windows, Linux, UEFI, etc.)
- Work on a system that doesn’t have an OS installed
- Flash a BIOS or other firmware from DOS.