Para pecinta game dengan grafis tinggi tentu saja sudah mengenal sofware bernama Directx 11 yang merupakan salah satu software yang bisa dikatakan wajib terinstall pada windows yang kita gunakan terutama untuk sahabat yang suka menginstall dan memainkan game di laptop atau komputer.
Direcxt 11 sendiri sebenarnya merupakan kumpulan dari beberapa aplikasi pemrograman menjadi satu paket yang menangani hal yang berhubungan dengan multimedia khususnya pada aplikasi grafis dan juga game, sehingga perlu diketahui bahwa untuk saat ini begitu banyak game yang tidak akan bisa berjalan jika sahabat belum menginstall software yang bernama Directx ini.
Adapun fitur-fitur yang diberikan oleh directx 11 adalah :
- Tessellation : Diimplementasikan pada GPU untuk menghitung permukaan halus yang melengkung sehingga menghasilkan gambar grafis yang lebih rinci, termasuk karakter game yang memungkinkan pengembang game untuk menemukan model yang lebih halus dan lebih menarik.
- Multi-Threading : Kemampuan untuk mengukur skala multi-core CPU yang memungkinkan pengembang untuk memiliki manfaat yang lebih besar dengan CPU multi-core.
- Direct Computer : Pengembang dapat memanfaatkan kekuatan kartu grafis yang baik untuk mempercepat permainan, dan non - game.
- Dukungan penuh (termasuk semua fitur hardware DX11) pada Windows Vista dan juga pada versi jendela berikutnya.
- Kompatibel dengan DirectX 10 dan 10.1 hardware, serta dukungan untuk perangkat keras terbaru DirectX 11
Link Download :